Kamis, 26 Desember 2019

Kuliah Kerja Lapangan Mahasiswa STIE Indocakti Bersama Pengurus BUMDES di Boonpring Andeman

Kuliah Kerja Lapangan (KKL)

Salah satu syarat dalam menyelesaikan program sarjana strata satu, dan wajib dilakukan bagi mahasiswa Jurusan Manajemen dan Akuntansi STIE Indocakti Malang adalah melaksanakan kuliah kerja lapangan (KKL).  


Ceria setelah wawancara

Foto Bersama Ketua BUMDES Desa Sanankerto-Turen-Malang



Wawancara dg Ketua BUMDES Desa Sanankerto -Turen-Malang


Wawancara dg Ketua BUMDES Desa Sanankerto -Turen-Malang





KKL merupakan kegiatan untuk memperkenalkan dunia praktisi kepada mahasiswa agar mahasiswa memahami pentingnya ilmu dan pengetahuan dalam dunia akademik untuk dipraktekan dalam dunia praktisi. Disamping itu mahasiswa akan memahami kedisiplinan, motivasi untuk menjadi pengusaha, dan mahasiswa memiliki wawasan  tentang persaingan dalam dunia kerja, 


Dialog dg Pengurus BUMDES Desa Sanankerto Turen-Malang


Dialog dg Pengurus BUMDES Desa Sanankerto Turen-Malang


Dialog dg Pengurus BUMDES Desa Sanankerto Turen-Malang

Disamping bermanfaat bagi mahasiswa, KKL juga bermanfaat bagi tempat KKL,  antara lain memberikan  wawasan secara manajerial, sehingga diharapkan tempat KKL menjadi lebih profesioanal.


Dialog dg Ketua BUMDES Desa Sanankerto Turen-Malang


Berfoto Bersama di Boonpring Andeman

Salah satu tempat KKL bagi mahasiswa STIE Indocakti Malang, adalah Ekowisata Boonpring, yang berlokasi didusun Andeman Desa Sanankerto, Kec. Turen, Kab, Malang. Ekowisata Boonpring adalah usaha wisata dibawah naungan BUMBES "Kerto Raharjo".







Makan siang di Gazebo Boonpring 


Kegiatan KKL dilaksanakan pada tgl 08 dan 19 Desember 2019, diikuti oleh kurang lebih 60 mahasiswa. Kegiatan utama adalah menggali informasi mengenai Manajemen Boonpring, Manajemen BUMDES, pengelolaan tenaga kerja, pengelolaan keuangan, pengelolaan UMKM, dan pengelolaan pemasaran



Kegiatan KKL dibagi dalam beberapa kelompok, seperti Kelompok Sumber daya manusia, Kelompok Akuntansi, Kelompok Keuangan, Kelompok Pemasaran dan Kelompok operasional.
Dari hasil KKL, mahasiswa membuat laporan secara kelompok, hasil laporan bisa dilihat pada  Contoh Hasil Laporan KKL STIE Indocakti di Ekowisata Boonpring

Serba Serbi Kegiatan KKL




Jelajah Lokasi Boonrping


Jelajah Lokasi Boonrping


Jelajah Lokasi Boonrping


Jelajah Lokasi Boonrping


Makan siang di Gazebo Boopring 


Makan siang di Gazebo Boopring 


Diskusi sambil Makan siang di Gazebo Boopring 











1 komentar: