Senin, 15 Agustus 2016

Wisata Edukasi Kampong Coklat Baik Untuk Siswa Maupun Keluarga

Satu lagi wisata edukasi telah menjadi daya tarik untuk berwisata baik untuk anak-anak maupun keluarga serta untuk lembaga pendidikan.


Kampong Coklat


Salah satu wisata edukasi adalah Kampong Coklat yang berlokasi di Desa Plosorejo-Kademangan-Blitar, Jarak dari kota Blitar tidak begitu jauh kurang lebih sekitar 9 KM dan untuk menuju lokasi bisa digunakan kendaraan roda empat maupun roda 2.


Area santai dengan Tanaman Coklat

Pada Wisata Kampong Coklat sangatlah mendidik karena terdapat bagaiamana cara menanam, mengeringkan, mengolah buah coklat menjadi makanan maupun minuman serta bagaimana menggambar dengan buah cream coklat.



Area santai dengan Tanaman Coklata


Pada pintu masuk anda akan menemukan berbagai catatan dinding mengenai buah coklat, kemudian anda akan membayar loket masuk sebesar 5.000 rupiah . Dari sini anda akan merasakan harumnya masakan coklat dan menemukan tanaman coklat dengan buah yang besar dan masak namun buah tersebut dilarang untuk dipetik. Disekitar tanaman coklat terdapat halaman besar untuk  santai sambil menikmati teduhnya suasana alam yang rindang. Di area ini anda akan menemukan ice cream coklat, mie coklat, hingga ice coklat.


Kampong Coklat
Area santai dengan Tanaman Coklat

Kampong Ciklat
Produk Coklat

Disamping halaman tersebut terdapat galeri coklat dimana banyak produk yang dihasilkan dari buah coklat seperti permen coklat, batangan coklat, minuman coklat dan lain-lain.


Area bermain dengan ikan/Pijat ikan

Pembibitan Coklat

Dibagian belakang terdapat area untuk pembibitan tanaman coklat serta ada area untuk bermain bagi anak-anak seperti kolang ikan dan wahana lainnya.


Kampong Coklat
Area Santai dengan Tanaman Coklat

Kampong Coklat
Pintu Loket

Wisata Kampong Coklat sangat bermanfaat untuk mendidik dalam pengolahan bahan buah coklat sampai produk jadi serta penataan lingkungan yang sangat asri.

Kampong Ciklat
Pintu Masuk
Produk Coklat


Jika anda suka Wisata edukasi  yang lain seperti wisata sapi perah dan produknya,  namun lokasinya berada di daerah pegunungan jalan menuju gunung Bromo anda bisa ke 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar